Hindun binti Al-Muhallab Memiliki Tasbih dari Mutiara

Loading

Hindun binti al-Muhallab memiliki banyak tasbih yang terbuat dari untaian permata.

Hindun binti al-Muhallab ternyata adalah istri Al-Hajjaj bin Yusuf, seorang gubernur muslim yang terkenal kejam.

Namun kebalikan dengan suaminya, Hindun binti al-Muhallab terkenal saliha, cerdas, dermawan, dan baik hati.

Dalam sehari, Hindun binti al-Muhallab pernah membebaskan 40 orang budak.

Hindun binti al-Muhallab punya prinsip, “Jika melihat nikmat Allah datang, segeralah memanjatkan syukur sebelum nikmat itu menghilang.

Istri Gubernur yang Amat Dermawan

Meski Hindun binti al-Muhallab seorang istri gubernur, tapi ia tetap bekerja mencari nafkah dari keringatnya sendiri.

Hal itu Hindun binti al-Muhallab lakukan karena ia ingat salah satu hadis Rasul Saw.

“Semakin berat kalian bekerja, semakin besar pahala yang kalian peroleh.”

Sebenarnya, sebagai seorang istri gubernur, Hindun binti al-Muhallab memiliki banyak harta kekayaan.

Hindun binti al-Muhallab memiliki banyak tasbih yang terbuat dari untaian permata.

Karena sangat dermawan, setelah bertasbih ia tak segan-segan membagikannya kepada para wanita yang lain.

Wanita yang Paling Tahu

Di antara para sahabat wanita di masa itu, mungkin Hindun binti al-Muhallab dari sedikit wanita yang paling banyak tahu tentang kaum wanita.

Baca juga:  Aisyah binti Thalhah Makam Ayahnya yang Wangi

Hindun binti al-Muhallab berpesan, “Tempat terbaik agar para wanita terhindar dari para penjahat adalah di dalam rumahnya.

Hindun binti Al-Muhallab juga berpendapat, bahwa kecantikan seorang wanita bukan terletak pada wajah atau perhiasan yang dipakainya.

Perangkat perhiasan terbaik bagi kaum wanita adalah pikiran terbuka yang dibingkai akhlak sempurna.

Ucapan Keteladanan

Apa yang setiap Hindun binti al-Muhallab ucapkan selalu mengandung hikmah keteladanan.

Hindun binti al-Muhallab berpendapat, “Ketaatan seorang hamba kepada Allah diiringi kecintaan.”

“Orang yang taat adalah orang yang dicintai orang lain, meski rumahnya jauh dan terpencil.”

“Sedangkan durhaka adalah kawan kebencian.”

“Seorang pendurhaka pastilah dibenci, meski kita berhubungan akrab dan sering mendapat pertolongannya.

Hindun binti Al-Muhallab yang memiliki ilmu yang luas kemudian wafat di tahun 101 Hijriyah, pada masa pemerintahan Umar bin Abdul Aziz.


Paket Kisah 25 Nabi dan Rasul
Download full ebook “1001 Kisah 25 Nabi dan Rasul Penuh Hikmah dan Teladan” karya Kak Nurul Ihsan dan tim dengan donasi. WA 08156148165

Download full ebook 100 Tokoh Teladan dengan donasi. WA 0815 6148165.

073 download ebook pdf 100 tokoh teladan; kumpulan kisah pembangun karakter anak
Download ebook pdf 100 Tokoh Teladan; Kumpulan Kisah Pembangun Karakter Anak karya Kak Nurul Ihsan dengan donasi. WA 08156148165.

Spesifikasi Ebook

  • Penulis: Kak Nurul Ihsan
  • Penyunting: Kak Nurul Ihsan
  • Ilustrator: Uci Ahmad Sanusi
  • Desainer dan layouter: Yuyus Rusamsi
  • Penerbit: Qultum Media (Jakarta, Indonesia)
  • Copyright: Kak Nurul Ihsan
Baca juga:  Kharijah bin Zaid Mimpi yang Jadi Kenyataan

  • Donasi terbaik ke norek: Bank Syariah Mandiri (BSI): 7113717337 an. Yayasan Sebaca Indonesia.
  • Infokan judul/paket ebook, alamat email, dan bukti transfer donasi ke WA 0815 6148 165.
  • 1 x 24 jam file ebook PDF diemailkan ke alamat email donatur.
  • Donasi digunakan sepenuhnya untuk operasional dan pembuatan konten ebook anak Program Sosial Edukasi Cerdas Literasi Gerakan Indonesia Berbagi Buku Anak Digital di ebookanak.com
Gambar ini memiliki atribut alt yang kosong; nama berkasnya adalah kekalkan-hartamu-dengan-donasi-sedekah-jariyah-di-sini-2.jpg

Kak Nurul Ihsan adalah Kreator 500 buku anak, Founder ebookanak.com, dan ketua Yayasan Sebaca Indonesia yang sudah berkarya di bidang penerbitan buku anak sejak 1991 hingga sekarang bersama tim kreatif CBM Studio Bandung. Selain sebagai penulis, komikus, ilustrator, desainer, dan pegiat literasi, saat ini Kak Nurul Ihsan juga menjadi inisiator Program Sosial Edukasi Cerdas Literasi dalam Gerakan Indonesia Berbudi: Berbagi Buku Anak Digital di ebookanak.com. Profil dan karya buku Kak Nurul Ihsan dan tim CBM Studio dapat dilihat di sini.

Baca juga:  Sifat-Sifat Allah SWT (3)

Donasi sedekah jariyah Sahabat Literasi yang diberikan sungguh sangat berarti bagi jutaan anak di Indonesia dan global untuk bisa membaca buku anak digital berkualitas dan edukatif secara gratis!

Mari bantu terus kami dengan 3D: Doa, Dedikasi, dan Donasi sedekah jariyah untuk ikut merintis, membangun, dan mengembangkan ebookanak.com menjadi media bacaan digital anak free online terbesar dan terbaik di Asia yang bermanfaat bagi umat dan menjadi kebanggaan Indonesia.

Terimakasih dan Salam Indonesia Cerdas Literasi. (Kak Nurul Ihsan Founder ebookanak.com & Penulis 500 Buku Anak)

Donasi Sedekah Jariyah KLIK DI SINI.

Sumber dan Kontributor

Redaksi Qultum Media
Jl. H. Montong No. 57
Ciganjur Jagakarsa
Telp. 021 78883030
Faks. 021 7270996
email: redaksi@qultummedia.com.
qultummedia.com

Cloud Hosting Partner:

PT Dewaweb
AKR Tower 16th Floor
Jl. Panjang no. 5, Kebon Jeruk
Jakarta 11530
Email: sales@dewaweb.com
Phone: (021) 2212-4702
Mobile: 0813-1888-4702
dewaweb.com

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!