Apa yang Membuat Nabi Ya’kub Sangat Sayang Kepada Nabi Yusuf?

Loading

Apa Yang Membuat Nabi Ya'kub Sangat Sayang Kepada Nabi Yusuf?

Nabi Yusuf adalah putra Nabi Ya’kub dari bunda Rahiel.

Nabi Yusuf terkenal tampan dan berbudi luhur.

Suatu malam, Nabi Yusuf kecil bermimpi.

Ada matahari, bulan, dan sebelas bintang bersujud kepadanya.

Mimpi itu membuat Nabi Ya’kub bertambah sayang kepada Nabi Yusuf.

Kesepuluh kakak Nabi Yusuf menjadi cemburu.

Mereka kemudian membuang Nabi Yusuf ke dalam sumur.

Kepada Nabi Ya’kub mereka berbohong bahwa Nabi Yusuf telah dimakan serigala.

Untungnya, Nabi Yusuf ditemukan oleh rombongan pedagang dan dijualnya kepada Qithfir Al Aziz, seorang pembesar kerajaan Mesir.

Tapi Zulaikha, istri Qithfir, tertarik kepada Nabi Yusuf.

Karena cintanya ditolak Nabi Yusuf, Zulaikha kemudian memfitnah dan menjebloskan Nabi Yusuf ke penjara.

Baca juga:  Pasukan Romawi Memotong Pohon Tempat Persembunyian Nabi Zakaria

Di penjara itulah Allah Swt. mengangkat Nabi Yusuf menjadi nabi.

(Nurul Ihsan)

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!