Nabi Yusuf Selalu Waspada dan Berhati-Hati dengan Kemungkinan Buruk

Loading

ilustrasi seri mengenal islam sejak usia dini mengenal nabi dan rasul, Siapakah yang Menolong Nabi Yusuf ketika Dibuang ke dalam Sumur

Kisah Nabi Yusuf bisa memberikan pengingat kepada semua orang bahwa hal huruk dapat berasal dari mana saja.

Beliau mendapatkan serangan serigala hingga tidak mengelak akan rencana pembunuhan oleh saudaranya sendiri.

Tentunya contoh tadi sangatlah berbahaya.

Meski Nabi Yusuf bisa selamat dari sumur akibat pertolongan Allah, tetap saja ada keburukan yang datang di sekitarnya.

Beliau pun selalu bersikap waspada dengan selalu meminta perlindungan kepada Allah.

Kita pun juga harus tetap berhati-hati pada siapapun dan di manapun.

Sumber dan Kontributor

  • Editor: Kak Nurul Ihsan
  • Gambar: www.ebookanak.com
  • Sumber lengkap klik di sini

Abadikan hartamu dengan donasi sedekah jariyah membantu kemajuan ebookanak.com berkhidmat untuk umat menuju Indonesia Hebat 2045. Klik di sini.

Baca juga:  Nabi Musa Bekerja Mengurus Hewan Ternak

Cloud Hosting Partner:

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, owner jasa penerbitan buku CBM Studio, serta Kreator 500 buku anak yang sudah aktif berkarya sejak 1991 hingga sekarang.

Dukung terus kemajuan dunia penerbitan dan kreator perbukuan Indonesia dengan tetap membeli dan memiliki buku versi cetaknya. Ebook ini hanya digunakan untuk kepentingan non-komersial, riset, ilmu pengetahuan, dunia pendidikan, arsip, dokumentasi, preview, referensi, rujukan, serta untuk mendukung dan mengembangkan Program Sosial Edukasi Gerakan Indonesia Cerdas Literasi menuju Indonesia Hebat 2045. Gerakan ini juga sebagai bagian publikasi dan promosi jangka panjang karya dunia penerbitan dan insan perbukuan Indonesia agar bisa lebih dikenal luas dan bermanfaat sepanjang masa bagi masyarakat Indonesia dan global, tanpa terkendala ruang dan waktu dengan hak cipta dan hak komersial tetap ada pada penerbit dan insan perbukuan.

Loading

error: Content is protected !!