Penghapal Al-Quran Banyak yang Syahid

Loading

Pada zaman Rasulullah, surat-surat Al-Qur’an dihafalkan oleh para sahabat.

Usulan agar surat-surat Al-Quran dikumpulkan menjadi satu kitab datang dari Umar bin Khatab.

Abu Bakar menerima usulan yang bagus itu dengan senang hati.

Pada zaman Rasulullah, surat-surat Al-Quran dihafalkan oleh para sahabat.

Dalam beberapa peperangan, para sahabat yang hafal Al-Quran banyak yang gugur.

Sekitar 70 penghafal Al-Quran telah gugur di berbagai medan perang.

Abu Bakar dan para sahabat mengumpulkan para penghafal Al-Quran yang masih hidup.

Surat-surat Al-Quran yang ditulis di daun-daun kurma, batu-batu, tulang-tulang, kulit-kulit hewan, dan lain-lain dikumpulkan untuk dijadikan satu kitab.

Zaid bin Tsabit sejak zaman Rasulullah telah mengumpulkan surat-surat Al-Quran.

Pada zaman Khalifah Abu Bakar pun, Zaid tetap mendapat tugas dan tanggung jawab yang sama.

Baca juga:  Istana Ratu Balqis Pindah dalam 1 Kedipan Mata

Ketelitian, ketekunan, kesabaran, dan keikhlasan Zaid bin Tsabit dalam bekerja, menghimpun surat-surat Al-Quran sungguh tidak ada duanya.

Dari berbagai sumber, surat-surat Al-Quran Zaid bin Tsabit himpun.

Zaid binTsabit lama menjadi juru tulis Nabi Muhammad Saw.

Lalu, Zaid bin Tsabit juga yang menuliskan kembali surat-surat Al-Quran yang telah dia kumpulkan itu. ***

Sumber dan Kontributor

  • Naskah: K. Usman
  • Editor: Kak Nurul Ihsan
  • Gambar: www.ebookanak.com
  • Penerbit: PT Luxima Metro Media
  • Website: www.penerbitluxima.co.id

Cloud Hosting Partner:

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, owner jasa penerbitan buku CBM Studio, serta Kreator 500 buku anak yang sudah aktif berkarya sejak 1991 hingga sekarang.

Baca juga:  Ummu Aiman dan Ember Air yang Turun dari Langit

Dukung terus kemajuan dunia penerbitan dan kreator perbukuan Indonesia dengan tetap membeli dan memiliki buku versi cetaknya. Ebook ini hanya digunakan untuk kepentingan non-komersial, riset, ilmu pengetahuan, dunia pendidikan, arsip, dokumentasi, preview, referensi, rujukan, serta untuk mendukung dan mengembangkan Program Sosial Edukasi Gerakan Indonesia Cerdas Literasi menuju Indonesia Hebat 2045. Gerakan ini juga sebagai bagian publikasi dan promosi karya dunia penerbitan dan insan perbukuan Indonesia dengan hak cipta dan hak komersial tetap ada pada penerbit dan insan perbukuan.

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

paket ebook anak bergambar legal orisinal