Abbas bin Abdul Muthalib Sang Perantara Doa
- Updated: Desember 22, 2023
Abbas bin Abdul Muthalib adalah salah seorang paman Rasulullah Saw.
Abbas bin Abdul Muthalib pun sangat dekat dengan Rasulullah Saw.
Pada suatu kesempatan, Rasulullah Saw. pun sampai menyebut Abbas bin Abdul Muthalib,
“Inilah orangtuaku yang masih ada. Maka siapa yang menyakiti Abbas, tak ubahnya menyakitiku.”
Abbas bin Abdul Muthalib memiliki keistimewaan sebagai salah seorang perantara doa.
Pada masa Khalifah Umar bin Khattab pernah terjadi kemarau yang panjang.
Khalifah Umar bin Khattab kemudian mengajak Abbas bin Abdul Muthalib berdoa,
“Ya Allah, sesungguhnya kami pernah memohonkan hujan dengan perantaraan nabi-Mu, saat beliau masih berada di antara kami.”
“Ya Allah, sekarang kami meminta hujan pula dengan perantaraan paman nabi-Mu, maka mohonkanlah kami diberi hujan….“
Subhanallah! Mahasuci Allah!
Saat itu juga, tiba-tiba hujan deras turun tercurah dari langit.
Pesan Kisah
Doa orang-orang saleh akan lebih mudah diterima dan dikabulkan oleh Allah Swt.
Tahukah Kamu Agar Doa Mudah Dikabulkan?
- Berpakaian dan memakan makanan yang halal.
- Berdoa dengan tenang, tidak terburu-buru.
- Pakaian, badan, dan tempat berdoa dalam keadaan suci dan bersih.
- Berdoa untuk kebaikan.
- Bersolawat kepada Nabi Muhammad Saw. dan menambahkan bacaan asmaul husna.
- Menghadap ke arah kiblat.
- Memilih waktu utama untuk berdoa dan tidak melampui batas dalam berdoa.
(ebookanak.com)
DOWNLOAD EBOOK ANAK PAKET HEMAT & LENGKAP (WA: 0815 6148 165)
- Paket A Seri Kisah 25 Nabi dan Rasul Bergambar: 1001 hal pdf; 19 ebook; donasi Rp 100 ribu.
- Paket B Seri Worksheet Calistung dan Mewarnai PAUD TK: 1001 hal PDF; 30 ebook; donasi Rp 100 ribu.
- Paket C Seri Cerita Dongeng Bergambar: 1001 hal PDF; 31 ebook; donasi Rp 100 ribu.
- Paket D Ensiklopedia Anak Pintar: 1001 hal PDF; 60 ebook; donasi Rp 100 ribu.
- Paket E Anak Muslim: 1001 hal PDF; 90 ebook; donasi Rp 100 ribu.
- All paket: 5 paket (A,B,C,D, dan E): donasi Rp 365 ribu.
Sumber dan Kontributor
- Naskah: Kak Nurul Ihsan
- Editor: Kak Nurul Ihsan
- Gambar: ebookanak.com
- Penerbit: Kawan Pustaka
Cloud Hosting Partner:
Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195
Redaksi Kawan Pustaka
Jl. H. Montong No.57
Ciganjur Jagakarsa
Telp. 021 78883030
Faks. 021 7270996
email: redaksi[@]kawanpustaka.com