Nabi Adam Memberitahu Malaikat Nama-Nama Benda
- Updated: Agustus 27, 2023
Berisi 103 cerita dari Al Quran dilengkapi dengan ilustrasi gambar-gambar menarik.
Isi sangat lengkap, ceritanya mulai dari terciptanya bumi sampai Nabi Muhammad wafat.
Hebat dan luar biasa!
Inilah sebuah terobosan baru bagi dunia buku anak dan buku Islam.
Menghidupkan konsep ilahiyah dan nila-nilai Alquran dengan pendekatan unsur cerita dan gambar agar bisa lebih dekat dan dicintai anak-anak.
Alquran tidak hanya sebatas amalan, pedoman, hukum, atau firman Allah saja, Alquran juga memuat begitu banyak kisah yang hebat dan luar biasa.
Sarat dengan nilai keagungan, keimanan, keteladanan, pengorbanan, perjuangan, keberanian, juga kasih sayang.
Diolah dengan cerita memikat serta ditambah dengan visualisasi ilustrasi warna yang apik dan mempesona di setiap halaman.
Buku The Best Stories of Quran diperkaya dengan:
- 103 kisah teladan pilihan untuk anak
- 250 lebih ilustrasi cerita dan ornamen halaman
- Warna-warni di setiap halaman
Spesifikasi Ebook
- Judul: The Best Stories of Quran
- Karya: Kak Nurul Ihsan (CBM Studio)
- Isi: viii + 225 halaman
- Ukuran: 20 x 25
- ISBN: 979-781-617-6
Allah lalu memerintahkan Adam untuk memberitahu nama-nama benda kepada para malaikat.
Setelah Adam melaksanakan perintah Allah, Allah pun berfirman kepada para malaikat.
“Bukankah Aku telah katakan kepadamu, bahwa Aku mengetahui rahasia langit dan bumi. Aku juga mengetahui yang kamu perlihatkan dan apa yang kamu sembunyikan.”
Para malaikat pun mengakui Adam sebagai makhluk ciptaan Allah yang pantas menguasai bumi.
Kekhawatiran para malaikat pun hilang.
(QS. Al Araf: 11-25, Shad: 71-83)
Prophet Adam Tells Angels The Names Of Things
Allah then ordered Adam to tell the names of objects to the angels.
After Adam carried out God’s command, God spoke to the angels.
“Didn’t I tell you that I know the secrets of heaven and earth. I also know what you show and what you hide.”
The angels also recognized Adam as a creature created by God who deserved to rule the earth.
The angels’ worries disappeared.
(QS. Al Araf: 11-25, Shad: 71-83)
Kontributor:
- Penulis: Rani Yulianti
- Penyunting: Nurul Ihsan
- Ilustrator: Dini Tresnadewi dan Aep Saepudin
- Desainer dan layouter: Jumari, Nurul Ihsan
- Penerbit: Erlangga For Kids (Jakarta, Indonesia)