Apa Alasan Nabi Musa Memarahi Nabi Harun?

Loading

Apa Alasan Nabi Musa Memarahi Nabi Harun,

Ketika Nabi Musa pulang dengan membawa kitab Taurat, dia sangat kaget melihat umatnya menjadi tersesat.

Nabi Musa memarahi Nabi Harun yang dianggapnya tidak melaksanakan amanatnya.

Kemudian, Nabi Harun menjelaskan duduk perkaranya.

Nabi Musa pun mendatangi patung sapi betina tersebut dan menghancurkannya.

Umatnya marah melihat patung sapi itu dihancurkan.

Dengan suara keras, Nabi Musa menyadarkan kaumnya, bahwa yang mereka sembah hanyalah patung.

Mereka harus kembali menyembah Allah.

Umatnya yang tetap keras kepala malah menantang Nabi Musa untuk memperlihatkan Tuhannya Nabi Musa kepada mereka.

Pesan kisah:

Menyembah patuh termasuk perbuatan musyrik yang dosanya tidak diampuni Allah.

Loading

Baca juga:  Ternyata, Rasulullah Sering Kelaparan dan Hanya Memiliki Tiga Helai Baju

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!