Agar Doa Mudah Dikabulkan, Perbanyak Minta Ampun pada Allah

Loading

ilustrasi seri belajar islam sejak usia dini aku suka berdoa, Agar Doa Mudah Dikabulkan, Perbanyak Minta Ampun pada Allah

Alif suka kesal sama Kak Alifa.

Padahal Kak Alifa sayang padanya.

Supaya doa Alif mudah dikabulkan Allah, Alif harus minta maaf pada Kak Alifa dan mohon ampun pada Allah.

Alif likes to annoying Sister Alifa.

Though Sister Alifa loves him.

So that Alif prayer is granted by Allah, Alif must do apologize to Sister Alifa and ask forgiveness to Allah.


Abadikan hartamu dengan donasi, sedekah jariyah, dan infaq untuk membantu aksi publikasi peduli Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di ebookanak.com dan elibrary.id

Mulai Sedekah Jariyah

Sumber dan Kontributor

  • Naskah: Kak Nurul Ihsan
  • Ilustarsi: Uci Ahmad Sanusi (ebookanak.com)
  • Penerbit: Luxima Metro Media
Baca juga:  Inilah Proses Terjadinya Ombak di Lautan

Cloud Hosting Partner:

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!