Toba Pemuda Yatim Piatu

Loading

1. Toba Pemuda Yatim Piatu

Toba, Pemuda Yatim Piatu

Kisah tentang legenda Danau Toba ini bermula dari seorang pemuda yatim piatu bernama Toba. Ia merupakan seorang petani ladang. Terkadang ia juga mencari ikan di sungai dekat rumahnya untuk dijual di pasar.

Toba, Orphaned Youth

The story of the legend of Lake Toba begins with an orphaned young man named Toba. He is a field farmer. Sometimes he also fishes in the river near his house to sell at the market.

  • Judul: Asal Usul Danau Toba
  • Kode: E242
  • Cerita: Kak Nurul Ihsan
  • Ilustrasi: Uci Sanusi
  • Ilustrasi handmade, bukan rekayasa AI
  • Desain layout: Kak Nurul Ihsan
  • Isi: 66 hal PDF (isi & kelengkapan)
  • Volume: 11,5 MB
  • Full gambar
  • Legal & Orisinal
  • Printable
Baca juga:  Cerita Rakyat Kepulauan Riau: Ikan Tongkol dan Ayam Jantan

Kisah Danau Toba bercerita tentang seorang pemuda bernama Toba yang hidup bersama anak dan istrinya yang berparas cantik. Dia memiliki istri jelmaan dari seekor ikan emas besar dengan sisik yang bersinar. Istri Toba melarang Toba untuk memanggil anaknya dengan sebutan anak ikan. Namun, Toba melanggar janji itu. Tiba-tiba istri Toba dan anaknya menghilang dan kemudian terjadi banjir besar yang membuat desa itu tenggelam dan akhirnya berubah menjadi danau Toba.

Loading

error: Content is protected !!