Keledai Pengangkut Perhiasan

Loading

keledai pengangkut perhiasan

Oleh: Kak Nurul Ihsan

Dukung kami dengan donasi, infaq, sedekah jariyah, zakat, dan wakaf agar dapat terus update konten setiap hari di ebookanak.com dan elibrary.id.
Dukung kami dengan donasi, infaq, sedekah jariyah, zakat, dan wakaf agar dapat terus update konten setiap hari di ebookanak.com dan elibrary.id.

Ada dua ekor keledai bernama Dola dan Doli.

Setiap hari Dola bertugas membawa 2 karung kapas dan Doli membawa 2 karung perhiasan.

Karena selalu membawa karung berisi perhiasan, Doli jadi sombong.

Ia sering mengejek Dola, “Karung perhiasanku lebih berharga dan mahal dibanding karung kapasmu!”

Suatu hari, kedua keledai itu pergi ke kota bersama tuannya.

Saat mereka melewati sebuah hutan seram.

Tiba-tiba di tengah hutan, muncul perampok.

Perampok itu kemudian membawa lari Doli.

Sementara Dola ditinggalkan di hutan karena ia hanya membawa karung kapas.

“Ternyata karung perhiasan itu bisa membawa celaka. Untung saja aku hanya membawa karung berisi kapas,” kata Dola penuh syukur.

Baca juga:  101 Cerita Rakyat Nusantara dari Provinsi Jawa Timur | Pohon Berbuah Pahit | Asal Usul Nama Majapahit | E268.60

Pesan Moral

Kesombongan mengakibatkan kerugian dan kemalangan.

Download full ebook “10 Menit Kumpulan Dongeng Teladan; Keledai Pengangkut Perhiasan” karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com) dengan donasi.

Jewelry Carrying Donkey

There are two donkeys named Dola and Doli.

Every day Dola was in charge of carrying 2 sacks of cotton and Doli carried 2 sacks of jewelry.

Because she always carried a sack filled with jewels, Doli became arrogant.

He often taunts Dola, “My sack of jewelery is more valuable and expensive than your sack of cotton!”

One day, the two donkeys went to town with their master.

As they passed through a spooky forest.

Suddenly in the middle of the forest, robbers appeared.

The robber then took Doli away.

While Dola was left in the forest because she only brought sacks of cotton.

Baca juga:  Ebook PDF 77 Pesan Nabi untuk Anak Muslim, Hadis Amal Tergantung pada Niat (64)

“It turns out that this sack of jewelery can bring disaster. Luckily I only brought a sack filled with cotton,” said Dola gratefully.

Moral message

Pride leads to loss and misfortune.

keledai pengangkut perhiasan
Download full ebook “10 Menit Kumpulan Dongeng Teladan; Keledai Pengangkut Perhiasan” karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com) dengan donasi.

(Kak Nurul Ihsan)

Supported by:

Smart Book (Imprint Penerbit Cahaya Ilmu Bandung)

Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.
Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.

Bantu Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di ebookanak.com dengan donasi, sedekah jariyah, infaq, dan zakat. Klik dsini

Cloud Hosting Partner:
PT Dewaweb
AKR Tower 16th Floor
Jl. Panjang no.5, Kebon Jeruk
Jakarta 11530
Email: sales@dewaweb.com
Phone: (021) 2212-4702
Mobile: 0813-1888-4702
dewaweb.com

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

Baca juga:  Istri Nabi Sam'un al-Ghazi Berkhianat

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, dan Kreator 500 buku anak yang sudah berkarya sejak 1991 hingga sekarang bersama tim CBM Studio. Profil dan karya buku Kak Nurul Ihsan dan tim CBM Studio dapat dilihat di sini.

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Loading

error: Content is protected !!