Tidak Melakukan Kejahatan dan Membunuh Orang

Loading

Tidak Melakukan Kejahatan dan Membunuh Orang
  • Menepati janji adalah bagian dari iman. Wahai orang-orang yang beriman, penuhilah janji- janji. (al-Maidah: 1). Yang dimaksud janji dalam ayat itu adalah janji setia seorang hamba kepada Allah swt. dan perjanjian yang dibuat oleh manusia dengan sesamanya.
  • Menghitung nikmat karunia Allah sambil mensyukurinya. Dan terhadap nikmat Tuhanmu, hendaklah engkau nyatakan (dengan bersyukur). (adh-Dhuha: 11)
  • Memelihara lidah dari ucapan yang sia-sia. Janganlah kamu mengikuti sesuatu yang tidak kamu ketahui. Sebab pendengaran, penglihatan, dan hati nurani, semua itu akan diminta pertanggungjawaban. (al-Isra: 36)
  • Menyampaikan amanah kepada yang berhak. Wahai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengkhianati Allah dan Rasul, juga janganlah mengkhianati amanat yang dipercayakan kepadamu, sedang kamu mengetahui. (al-Anfal: 27). Yang dimaksud amanat di sini adalah ketentuan-ketentuan Allah yang harus ditaati.
  • Tidak melakukan kejahatan dan membunuh orang. Seorang muslim selalu dalam kelapangan agamanya, selama tidak terlibat dalam perkara hukum pertumpahan darah yang haram. (HR Bukhari dan Muslim)
Baca juga:  Memuliakan Tamu Sebagian dari Iman
Download Ebook Tidak Melakukan Kejahatan dan Membunuh Orang

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!