Mukjizat Rasul Perjalanan Semalam ke Langit

Loading

Mukjizat Rasul Perjalanan Semalam ke Langit

Salah satu mukjizat besar Rasulullah Saw adalah peristiwa Isra dan Miraj.

Yaitu peristiwa perjalanan Rasulullah Saw ke langit ketujuh.

Dirawikan dari Malik Ibnu Shasha’ah, bahwa peristiwa Isra dan Miraj ini mengandung sejumlah mukjizat, di antaranya:

  • Atap rumah Rasulullah Saw terbelah.
  • Rasulullah Saw menempuh jarak perjalanan ke langit yang seharusnya ditempuh selama ribuan tahun, namun bisa ditempuh dalam waktu singkat, kurang dari satu jam.
  • Buraq atau binatang mirip kuda terbang yang ditunggangi Rasulullah Saw tunduk dan patuh padanya.
  • Rasulullah Saw menembus langit.
  • Rasulullah Saw melihat nikmat penghuni surga dan siksa penghuni neraka.
  • Rasulullah Saw bisa berbicara dengan Allah SWT.
  • Pertemuan dan pembicaraan Rasulullah Saw dengan para nabi.
  • Pembicaraan Rasulullah Saw dengan sebagian malaikat, seperti malaikat maut.
  • Rasulullah Saw melihat apa-apa yang terdapat di alam yang tinggi, yaitu alam jiwa maha rahasia. ***
Baca juga:  Keistimewaan Unta Nabi Saleh

(HR. Bukhari)

(www.ebookanak.com)

Spesifikasi Buku

  • Judul: 99 Mukjizat Rasul for Kids; Kisah-Kisah Teladan Para Utusan Allah
  • Penulis: Kak Nurul Ihsan
  • Penyunting: Kak Nurul Ihsan
  • Ilustrator: Aep Saepudin
  • Desainer dan layouter: Yuyus Rusamsi
  • Isi: 99 hal PDF
  • Penerbit: Oase Anak (Bandung, Indonesia)
  • Download dengan donasi
Jasa penerbitan buku dan self publishing

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *