Kapan Dibolehkan Menambah Bilangan Tasbih?

Loading

Kapan Dibolehkan Menambah Bilangan Tasbih?

Seorang imam disunnahkan memperbanyak bilangan tasbih jika para makmum tidak terganggu dengan lamanya rukuk dan sujud.

Sementara bagi orang yang shalat sendirian, dibolehkan menambah bilangan tasbih sekehendaknya karena hal itu lebih baik.

Anas berkata, ?Aku tidak pernah menemukan seseorang yang shalatnya sama dengan shalat Rasulullah saw., selain Umar bin Abdul Aziz. Kami menghitung lama rukuk dan sujudnya sekitar sepuluh kali bacaan tasbih.?
(HR Abu Dawud dan an-Nasa?i)


Sumber dan Kontributor:
Penerbit Luxima Metro Media
Beli buku cetak: WA 08156148165
Download ebook: Klik di sini!
Donasi: Klik di sini!
https://www.penerbitluxima.co.id/

logo luxima

Loading

Baca juga:  Ebook PDF 77 Pesan Nabi untuk Anak Muslim, Kisah Hadis Terpilih, Malaikat Mendengarkan Bacaan Al Quran (11)

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

paket ebook anak bergambar legal orisinal