Ternyata, Inilah Salah Satu Kunci Penting Kesuksesan Rasulullah Saw Saat Berdagang

Loading

baca buku online 52 kisah Terbaik Nabi Muhammad penuh hikmah teladan12 Ternyata, Inilah Salah Satu Kunci Penting Kesuksesan Rasulullah Saw Saat Berdagang

Rasul Saw. mulai berdagang sejak usia 12 tahun bersama pamannya, Abu Thalib.

Pada saat itu, Abu Thalib mengajak Rasul berdagang ke negeri Syam atau Damaskus.

Dengan izin Allah Swt., awan putih senantiasa menaungi rombongan itu sepanjang perjalanan.

Saat Abu Thalib kehausan di tengah perjalanan, Rasul menyentuh sebidang tanah dengan tumitnya.

Subhanallah, dari tanah itu muncul mata air.

Abu Thalib minum sepuasnya hingga tidak lagi merasa haus.

Rasul sangat sukses dalam berdagang karena ia terkenal sangat jujur.

Ia pun dijuluki Al Amin.

Artinya orang yang terpercaya.

Karena kejujurannya itu, Rasul pun dipercaya untuk membawa barang dagangan Khadijah binti Khuwailid, seorang saudagar yang dihormati di kota Mekah.

Baca juga:  Burung Ababil Menyerang Abrahah Saat akan Menghancurkan Kabah

Pada usia 25 tahun, Rasul telah mampu mengumpulkan harta senilai 125 ekor unta.

Harta itu kemudian dijadikan mas kawin atau mahar untuk melamar Khadijah.

(Tamat)

ETIKA BERDAGANG

  • Pelanggan yang tak mampu membayar kontan, hendaknya diberikan waktu untuk melunasinya
  • Tidak melakukan penipuan pada saat jual beli dan harus jujur dalam timbangan atau takaran.

Download Ebook dengan Donasi Infak IDR 25.000

Pesan Ebook: 0815 6148 165

baca buku online 52 kisah Terbaik Nabi Muhammad penuh hikmah teladan

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!