Cara Lalat Mengajari Raja Singa Agar Tidak Suka Mengaum Keras-Keras

Loading

Cara Lalat Mengajari Raja Singa Agar Tidak Suka Mengaum Keras-Keras

Ebook by Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com)

Download full ebook "Seri Dongeng Binatang Terbaik Dunia; Bertemu Raja Mimpi + 38 Dongeng Lainnya" karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com)
Download full ebook “Seri Dongeng Binatang Terbaik Dunia; Bertemu Raja Mimpi + 38 Dongeng Lainnya” karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com)

Mentang-mentang raja hutan, singa suka seenaknya mengaum keras-keras.

Suara aumannya itu mengganggu banyak hewan di hutan.

Di saat para hewan tak ada yang berani melarangnya kemudian muncul seekor lalat, “Aku berani menghentikan kebiasaan buruk singa itu,” kata lalat sambil langsung masuk ke dalam hidung singa.

Berbagai upaya telah dilakukan, namun singa tak bisa mengeluarkan lalat dari hidungnya.

“Aku baru akan keluar dari hidungmu jika engkau berjanji tak akan lagi seenaknya bersuara keras!” ancam lalat.

“Iya, aku berjanji. Cepat keluar dari hidungku. Aku sudah tak tahan lagi,” seru singa.

Maka sejak itu, singa pun tidak lagi berani bersuara keras seenaknya di hutan.

Hikmah Kisah: Bicaralah dengan suara seperlunya agar tidak mengganggu lingkungan sekitar.

(Cerita binatang dari Negara Yunani)

Baca juga:  Belu Boneka Beruang: Ayo, Sekarang Sikat Gigimu (18)

Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.
Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.

How the Flies Taught the Lion King Not to Like to Roar Loudly

Being the king of the jungle, lions like to roar loudly.

The sound of his roar disturbed many animals in the forest.

When none of the animals dared to stop him, a fly appeared, “I dare to stop the lion’s bad habits,” said the fly as he went straight into the lion’s nose.

Various attempts were made, but the lion could not get the fly out of his nose.

“I’ll just come out of your nose if you promise you won’t make loud noises anymore!” threaten flies.

“Yes, I promise. Get out of my nose quickly. I can’t take it anymore,” shouted the lion.

Baca juga:  Worksheet Beriman Kepada Kitab Zabur

So since then, lions no longer dare to make loud noises at will in the forest. ***

Lessons Learned: Speak as loudly as necessary so as not to disturb the surrounding environment.

(Animal stories from Greece)

Sumber dan Kontributor

  • Naskah: Kak Nurul Ihsan
  • Gambar: www.ebookanak.com
  • Editor: Kak Nuru Ihsan
  • Penerbit: Smartbook

Cloud Hosting Partner:

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, owner jasa penerbitan buku CBM Studio, serta Kreator 500 buku anak yang sudah aktif berkarya sejak 1991 hingga sekarang.

Baca juga:  Jenderal S. Parman Intelijen yang Tahu Rencana Rahasia PKI Mengubah Ideologi Pancasila

Dukung terus kemajuan dunia penerbitan dan kreator perbukuan Indonesia dengan tetap membeli dan memiliki buku versi cetaknya. Ebook ini hanya digunakan untuk kepentingan non-komersial, riset, ilmu pengetahuan, dunia pendidikan, arsip, dokumentasi, preview, referensi, rujukan, serta untuk mendukung dan mengembangkan Program Sosial Edukasi Gerakan Indonesia Cerdas Literasi menuju Indonesia Hebat 2045, sebagai bagian publikasi dan promosi jangka panjang karya dunia penerbitan dan insan perbukuan Indonesia agar bisa lebih dikenal luas dan tetap bermanfaat sepanjang peradaban bagi masyarakat Indonesia dan global, dengan akses tanpa terbatas ruang dan waktu dengan hak cipta dan hak komersial tetap ada pada penerbit dan insan perbukuan.

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!