Nabi Muhammad dan Sarang Laba-laba

Loading

Oleh: Kak Nurul Ihsan

Dukung kami dengan donasi, infaq, dan sedekah agar dapat terus update konten setiap hari di ebookanak.com dan elibrary.id.
Dukung kami dengan donasi, infaq, dan sedekah agar dapat terus update konten setiap hari di ebookanak.com dan elibrary.id.

Sewaktu berusia 4 tahun, Malaikat Jibril dan Mikail membawa Muhammad ke sebuah kebun.

Keduanya menyamar sebagai laki-laki.

Muhammad direbahkan dan dibelah dadanya.

Kedua malaikat itu mengeluarkan kotoran-kotoran dari dalam dada Muhammad.

Mereka membersihkannya, lalu menutup kembali dada Muhammad seperti semula.

Bagaimana Allah Menyelamatkan Nabi Muhamad di Gua Tsur?

Kaum Quraisy amat membenci dakwah Nabi Muhamad.

Mereka kemudian menganiaya dan akan melenyapkan Nabi Muhamad.

Maka Nabi Muhamad bersama Abu Bakar kemudian bersembunyi ke dalam gua Tsur.

Kaum Quraisy pun segera mengejarnya.

Untuk mengelabui kaum Quraisy, Allah Swt. kemudian mengutus sepasang burung merpati untuk bersarang dan bertelur di dekat mulut gua Tsur.

Allah Swt. juga mengutus seekor laba-laba kecil untuk membuat jaring besar di mulut gua.

Kaum Quraisy yang mengejar Nabi Muhamad pun tidak jadi masuk ke dalam Gua Tsur.

Mereka berpikir, tak mungkin Nabi Muhamad bersembunyi ke dalam gua.

Jika ada orang masuk ke dalam gua itu, tentu sarang laba-laba dan burung merpati di depan mulut gua itu akan rusak.

Laba-laba dan burung merpatinya juga tentu akan pergi dari sana. ***

Download full ebook pdf "Kisah Menakjubkan 25 Nabi dan Rasul" karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com) dengan donasi.
Download full ebook pdf “Kisah Menakjubkan 25 Nabi dan Rasul” karya Kak Nurul Ihsan (ebookanak.com) dengan donasi.

Prophet Muhammad and the Cobweb

When he was 4 years old, the Angels Gabriel and Mikail took Muhammad to a garden.

Both of them disguised themselves as men.

Baca juga:  Belajar Membaca dan Menulis Angka 3

Muhammad lay down and cut open his chest.

The two angels removed the impurities from Muhammad’s chest.

They cleaned it, then closed Muhammad’s chest again as before.

How did Allah Save the Prophet Muhammad in the Tsur Cave?

The Quraysh really hated the preaching of the Prophet Muhammad.

They then persecuted and would eliminate the Prophet Muhammad.

So the Prophet Muhammad with Abu Bakr then hid in Tsur’s cave.

The Quraysh immediately chased him.

To trick the Quraysh, Allah SWT. then sent a pair of doves to nest and lay their eggs near the mouth of the Tsur cave.

Allah SWT. also sent a small spider to make a big web at the mouth of the cave.

The Quraysh who were chasing the Prophet Muhammad did not enter the Tsur Cave either.

They thought it was impossible for the Prophet Muhammad to hide in a cave.

If someone enters the cave, of course the cobwebs and doves in front of the cave’s mouth will be damaged.

The spiders and doves would also have left there. ***


Buku ini menggambarkan kehebatan perjuangan para Nabi dan Rasul dalam mengajak umat beriman kepada Allah SWT.

Berbagai tantangan berat dari para musuh harus mereka hadapi.

Baca juga:  Nabi Idris Bisa Lihat Neraka dan Diam di Surga

Namun, ada kalanya mukjizat dan pertolongan Allah SWT datang tanpa disangka-sangka.

Semua kisah itu bisa menjadi teladan bagi putra-putri kita.

Buku ini juga cocok untuk para orangtua atau pembimbing anak-anak tercinta.

Spesifikasi Ebook

  • Kode Ebook PDF: 018
  • File PDF: Download by email
  • Donasi: Rp 25 ribu/Rp 50 ribu/ Rp 100 ribu/ nominal lainnya
  • Seri: Kisah 25 Nabi dan Rasul
  • Judul: Kisah Menakjubkan 25 Nabi & Rasul
  • Penulis: Kak Nurul Ihsan
  • Ilustrator: Rahman
  • Ukuran: 19 x 26 cm
  • Isi: Full colour
  • Tebal: 80 hlm
  • Penerbit: Cikal Aksara
  • ISBN: 602-1267-17-6

Cara download full ebook pdf: Kisah Menakjubkan 25 nabi dan Rasul karya Kak Nurul Ihsan

  • Donasi terbaik ke norek: Bank Syariah Mandiri (BSI): 7113717337 an. Yayasan Sebaca Indonesia.
  • Infokan judul/paket ebook, alamat email, dan bukti transfer donasi ke WA 0815 6148 165.
  • 1 x 24 jam file ebook PDF diemailkan ke alamat email donatur.
  • Donasi digunakan sepenuhnya untuk operasional dan pembuatan konten ebook anak Program Sosial Edukasi Cerdas Literasi Gerakan Indonesia Berbagi Buku Anak Digital di ebookanak.com

Kak Nurul Ihsan adalah Kreator 500 buku anak, Founder www.ebookanak.com, dan ketua Yayasan Sebaca Indonesia yang sudah berkarya di bidang penerbitan buku anak sejak 1991 hingga sekarang bersama tim kreatif CBM Studio Bandung. Selain sebagai penulis, komikus, ilustrator, desainer, dan pegiat literasi, saat ini Kak Nurul Ihsan juga menjadi inisiator Program Sosial Edukasi Cerdas Literasi dalam Gerakan Indonesia Berbudi: Berbagi Buku Anak Digital di www.ebookanak.com. Profil dan karya buku Kak Nurul Ihsan dan tim CBM Studio dapat dilihat di sini.

Baca juga:  Ibadah Umrah

Gambar ini memiliki atribut alt yang kosong; nama berkasnya adalah kekalkan-hartamu-dengan-donasi-sedekah-jariyah-di-sini-2.jpg

Donasi sedekah jariyah Sahabat Literasi yang diberikan sungguh sangat berarti bagi jutaan anak di Indonesia dan global untuk bisa membaca buku anak digital berkualitas dan edukatif secara gratis!

Mari dukung terus kami dengan 3D: Doa, Dedikasi, dan Donasi sedekah jariyah untuk ikut merintis, membangun, dan mengembangkan ebookanak.com menjadi media bacaan digital anak free online terbesar dan terbaik di Asia yang bermanfaat bagi umat dan menjadi kebanggaan Indonesia.

Terimakasih dan Salam Indonesia Cerdas Literasi. (Kak Nurul Ihsan Founder ebookanak.com & Penulis 500 Buku Anak)

Donasi Sedekah Jariyah KLIK DI SINI.

Sumber dan Kontributor
Penerbit Cikal Aksara
Jl. H. Montong No. 57 Ciganjur Jagakarsa
Jakarta Selatan 12630 Indonesia
021-788 830 30
Faks: 021 727 0996
www.cikalaksara.com

Cloud Hosting Partner:
PT Dewaweb
AKR Tower 16th Floor
Jl. Panjang no.5, Kebon Jeruk
Jakarta 11530
Email: sales@dewaweb.com
Phone: (021) 2212-4702
Mobile: 0813-1888-4702
www.dewaweb.com

BACA, DOWNLOAD, DAN PRINT EBOOK ANAK DI ELIBRARY.ID

Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.
Baca, download, dan print konten ebook anak bergambar di elibrary.id dengan donasi sesuai kemampuan.

Loading

2 Comments

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!